Litbang dan Kolaborasi dengan Industri Lokal Selain mendirikan pabrik, pemerintah Indonesia juga menawarkan opsi kepada Apple untuk membangun pusat penelitian dan pengembangan (R&D) di sektor kecerdasan buatan (AI).
Menurut Febri, hal ini sejalan dengan kekuatan Apple yang sudah diakui secara luas dalam teknologi berbasis AI.
“Jika belum memungkinkan untuk membangun pabrik semikonduktor, Apple bisa fokus mengembangkan R&D AI di Indonesia,” imbuhnya.