Ada beberapa tempat yang dianggap keramat di kawasan Gunung Tidar, seperti bebatuan besar yang diyakini memiliki kekuatan khusus. Banyak orang bermeditasi atau berdoa di tempat ini.
Ritual keagamaan dan tradisi ziarah masih dilakukan oleh masyarakat lokal maupun wisatawan yang datang dari berbagai daerah.
Beberapa pengunjung juga percaya bahwa tempat ini memiliki kesaktian yang dapat memberikan perlindungan atau solusi terhadap berbagai permasalahan yang mereka hadapi.
Baca juga: Mengenal Lembah Tidar, Tempat Diselenggarakannya Kabinet Merah Putih
Baca juga: Mengenal Gunung Tidar di Kota Magelang Jawa Tengah
Baca juga: Kebun Raya Gunung Tidar akan ditutup pada 22-27 Oktober 2024
Reporter: Raihan Fadilah
Redaktur: Alviansyah Pasaribu
Hak Cipta © studiopena.com 2024