Manfaat dan Waktu Terbaik Olahraga Sore Hari

Manfaat dan waktu terbaik olahraga sore hari

Jakarta (studiopena.com) – Jika Anda tidak sempat berolahraga di pagi hari karena harus bekerja atau karena aktivitas lain, jangan khawatir, Anda tetap bisa mendapatkan manfaat besar dengan berolahraga di sore hari.Sebuah penelitian menemukan bahwa kemampuan tubuh untuk berolahraga mencapai puncaknya studiopena.com Jam 2 siang sampai jam 6 sore.

Peningkatan suhu tubuh sepanjang hari membantu mengoptimalkan fungsi otot, kekuatan, aktivitas enzim, dan daya tahan, sehingga meningkatkan performa fisik. Hal-hal ini menjadikan sore hari sebagai waktu yang ideal untuk berolahraga.

Berolahraga di sore hari menjadi pilihan banyak orang, karena pada saat itu suhu udara di sore hari umumnya tidak terlalu panas sehingga lebih nyaman untuk berolahraga dibandingkan dengan teriknya siang hari. Berolahraga di sore hari juga memiliki beberapa manfaat lain sebagai berikut:

1. Meningkatkan kualitas tidur

Saat berolahraga, tubuh melepaskan hormon Endorphin yang membantu tubuh merasa rileks dan nyaman, yang pada akhirnya akan membuat Anda tidur lebih nyenyak di malam hari.

Leave a Comment

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *