Meksiko akan mengenakan pajak penumpang kapal pesiar Rp665 ribu per orang untuk mendanai militer

Meksiko akan mengenakan pajak penumpang kapal pesiar Rp665 ribu per orang untuk mendanai militer

“Perubahan ini berarti wisata kapal pesiar di Meksiko akan tiba-tiba menjadi 213 persen lebih mahal dibandingkan rata-rata pelabuhan Karibia, sehingga secara efektif mendorong pelabuhan Meksiko keluar dari pasar kapal pesiar,” menurut Florida-Caribbean Cruise Line Association (FCCA).

FCCA mengatakan keputusan itu tiba-tiba, ‘dibuat tanpa konsultasi atau masukan dari industri pelayaran dan membuat perusahaan pelayaran tidak punya waktu untuk mempersiapkan para tamu untuk biaya tambahan karena sebagian besar pelayaran tahun 2025 sudah dipesan.’ FCCA pun meminta pemerintah mempertimbangkan kembali kebijakan ini.

Leave a Comment

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *