Selain Ramadhan, topik lain yang tak kalah penting dalam ajang MMA ini adalah adopsi AI. Menurut Sutanto, tantangan lain yang juga perlu mendapat perhatian adalah semakin agresifnya adopsi AI pada tahun ini.
Posted inTeknologi
MMA Innovate Indonesia 2025: Tren AI untuk Efisiensi Kampanye Ramadhan di Indonesia
