Spesifikasi dan Harga Redmi Pad 2 Pro Baru Diluncurkan di Indonesia

Xiaomi Rilis Redmi Pad 2 Pro, Tablet Berbaterai 12.000mAh yang Bisa Jadi Powerbank

Product Marketing Lead Xiaomi Indonesia, Jeksen menambahkan, kehadiran Redmi Pad 2 Pro membawa perubahan besar pada lini tablet Redmi.

Jika pendahulunya lebih fokus pada hiburan, Redmi Pad 2 Pro kini hadir dengan kemampuan yang memperluas fungsinya untuk produktivitas. Dengan dukungan AI, smart pen, dan konektivitas lintas perangkat, pengguna dapat bekerja dan berkreasi dengan lebih efisien, jelasnya.

Redmi Pad 2 Pro mengandalkan layar LCD berukuran 12,1 inci beresolusi 2,5K (2.560 x 1.600 piksel) serta mendukung refresh rate 120Hz dan teknologi Dolby Vision yang membuat tampilan gambar terlihat lebih halus dan kaya warna.

Leave a Comment

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *