YouTube Memberi Label pada Konten Buatan Kamera, Membantu Pengguna Mengenali Video Asli dan AI

YouTube Memberi Label pada Konten Buatan Kamera, Membantu Pengguna Mengenali Video Asli dan AI

Mengutip Gizchina, Selasa (22/10/2024), langkah tersebut akan memudahkan pengguna mengetahui video mana saja yang terekam dari peristiwa yang sebenarnya terjadi sesuai fakta.

Mengapa YouTube Menambahkan Label Ini

Saat ini, sebagian besar video YouTube diedit atau disempurnakan dengan cara tertentu, dan hanya sebagian kecil yang diunggah langsung dari kamera tanpa perubahan apa pun.

Leave a Comment

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *