Langkah PNM dan Tuli Karawang Batik Jawab Tantangan Fashion Masa Kini

Langkah PNM dan Tuli Karawang Batik Jawab Tantangan Fashion Masa Kini


studiopena.com, Jakarta Industri mode menghadapi tantangan besar di tengah pesatnya globalisasi dan digitalisasi. Tantangan mode saat ini melibatkan inovasi, keberlanjutan, dan pelestarian budaya.

Sementara itu, tantangan lain dari dunia mode masa kini adalah pendanaan untuk mengembangkan bisnis agar mampu bersaing di industri mode yang tengah berkembang. Melihat hal tersebut, PT Permodalan Nasional Madani (PNM) dan Batik Tuli Karawang pun memaparkan bagaimana langkah tepat untuk menjawab tantangan dunia mode masa kini.

Leave a Comment

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *